5 Aplikasi dan Website Pembuat infografis di HP – Membuat infografis adalah sebuah seni, gambar-gambar informatif ini memberikan nilai besar untuk setiap teks, oleh karena itu di sebuah perusahaan pasti terdapat tim yang didedikasikan khusus untuk pekerjaan ini.
Pada artikel kali ini kami akan menyampaikan terkait 5 aplikasi dan website pembuat infografis di HP.
5 Aplikasi dan Website Pembuat infografis di HP
Beberapa aplikasi dan website yang kami sampaikan bisa Anda gunakan secara gratis, berikut diantaranya:
1. Canva
Canva adalah salah satu tool atau aplikasi yang telah di gunakan oleh banyak orang untuk beberapa keperluan, salah satunya adalah membuat infografis.
Selain itu canva adalah aplikasi yang sangat terkenal untuk editing karena fitur yang sangat kaya dan elemen-elemen yang di miliki sangat estetik.
2. Snappa
Tool online ini menawarkan belasan infografis yang dibuat untuk menyisipkan informasi.
Tidak seperti Canva, snappa memiliki sedikit kemungkinan pengeditan, Namun Snappa tetap memiliki banyak eskperiman untuk membuat infografis melalui smartphone.
3. Infogram
Kemungkinan besar Anda tahu Infogram. Situs web ini telah ada selama bertahun-tahun dan telah mendapatkan kepercayaan dari pengguna berkat kerjanya yang baik.
Dengan Infogram kita bisa membuat infografis yang sangat sederhana dan dan cepat.
4. Adobe Spark
Adobe memiliki aplikasi yang didedikasikan khusus untuk infografis, meskipun gambar-gambar ini dapat dibuat dengan Photoshop, dengan Adobe Spark semuanya lebih cepat dan lebih mudah.
Program ini dirancang oleh dan untuk pembuatan infografis, adobe spark memiliki banyak sekali fitur dan default template yang siap di gunakan.
5. Visme
Visme adalah tool yang mencakup puluhan desain infografis default. Aplikasi ini memiliki ratusan elemen untuk membuat infografis yang keren dan bagus, dan desain yang lebih sederhana.
Visme tersedia di berbagai perangkat baik itu desktop apple maupun smartphone android.
Kesimpulan
Beberapa aplikasi di atas bisa Anda gunakan untuk membuat infografis baik melalui smartphone maupun desktop Anda.
Demikian pembahasan terkait 5 aplikasi dan website pembuat infografis di HP. Semoga bermanfaat 🙂